Film ini memadukan horor tradisional dengan kekuatan folklore Indonesia, menciptakan suasana mencekam yang khas dan berbeda dari film horor pada umumnya.
Mangku Pocong dijadwalkan tayang serentak di jaringan bioskop nasional seperti XXI, CGV, dan Cinepolis mulai 24 April 2025, tepat saat libur Lebaran. Momentum ini diprediksi akan menjadikannya salah satu film horor terlaris bulan ini. (*)
1 2

