Ia memilih sholat di antara warga, menciptakan suasana kebersamaan yang semakin erat di bulan Ramadan.
Keberadaannya di Masjid Agung pun mendapat sambutan hangat dari masyarakat yang turut beribadah bersamanya.
Aksi Wali Kota Blitar ini mendapat respons positif dari warganet yang mengapresiasi sikapnya yang sederhana dan dekat dengan masyarakat.
Banyak yang berharap kepemimpinannya terus membawa kebaikan bagi Kota Blitar, terutama dalam menjalankan nilai-nilai kebersamaan dan spiritualitas di bulan Ramadan. (*)
1 2

