Untuk mendukung pertumbuhan koperasi, Imam mengusulkan agar Bupati Kediri mendorong aparatur sipil negara (ASN) untuk melakukan gerakan “Bela Beli,” yaitu mengutamakan belanja di koperasi.
Menanggapi hal ini, Mas Dhito menyatakan harapannya agar Dekopinda dapat berperan dalam pengelolaan lahan milik pemerintah daerah di sekitar jalan tol menuju bandara, sehingga koperasi bisa semakin berkembang dan berkontribusi dalam pembangunan wilayah. (*)
1 2

